Sunday, May 24, 2015

Cara Menambahkan Group Account pada Debian linux

Pembuatan  group menentukan  pengaturan  hak  akses  file atau  direktori  yang dapat  digunakan oleh  setiap  user  dalam  satu  group.  Penambahan  group pada sistem debian GNU/Linux dapat menggunakan perintah berikut:

debian:~# groupadd –g value namagroup
Misalkan kita ingin membuat sebuah group dengan nama linuxer, maka perintah yang
digunakan adalah:

debian:~# groupadd –g 500 linuxer

oke selaman mencoba semoga berhasil

No comments:

Post a Comment